Please, Segera Bayarkan THR Perawat

JAKARTA- Para pengusaha yang bergerak di sektor jasa kesehatan, baik rumah sakit, klinik, dan lembaga pendidikan tinggi keperawatan diingatkan segera membayar THR bagi perawat sesuai peraturan Menteri Tenaga Kerja.

Hal ini juga merujuk pada peraturan tersebut, seluruh perawat yang berstatus karyawan/pegawai tetap maupun kontrak dalam perspektif hubungan industrial, berhak atas THR.

Sehingga Persatuan Perawat Nasional Indonesi (PPNI) mengecam dan menuntut sanksi bagi pengusaha jasa kesehatan yang sengaja tidak memberikan THR kepada perawatnya.

"Mengecam keras pengusaha yang mengabaikan, menghindari, dan sengaja untuk tidak memberikan THR kepada segenap perawat dengan berbagai alasan atau dalih di masa pandemi ini," demikian disebutkan dalam keterangan tertulis Badan Bantuan Hukum PPNI yang ditandatangani Ketua BBH PPNI, M. Siban dan Sekretaris Maryanto, Selasa (19/5/2020).

Apalagi saat ini perawat merupakan garda terdepan dan benteng terakhir perjuangan melawan Covid-19.

"Meminta kepada pemerintah pusat, dalam hal ini Bapak Presiden Joko Widodo, melalui Kementerian Ketenagakerjaan dan Transmigrasi RI untuk memperhatikan, mengawasi, dan menegaskan agar para pengusaha bidang jasa kesehatan dapat memberikan THR tepat waktu dan besarannya sesuai dengan ketentuan yang telah ditetapkan," kata Maryanto.

Ia menghimbau seluruh perawat yang tidak dibayarkan THR dan hak-hak lainnya agar mengadu ke posko pengaduan di Graha PPNI, Jalan Raya Lenteng Agung Jakarta Selatan, untuk diteruskan ke Kemenaker.

COMMENTS

Nama

EKBIS,627,ENGLISH,76,FEED,52,FOKUS,267,GLOBAL,1236,HIBURAN,402,INTERNASIONAL,1,IPTEK,523,NASIONAL,2321,OLAHRAGA,394,OPINI,153,PROMOTE,1,RAGAM,1990,RELIGI,55,
ltr
item
WEB: Please, Segera Bayarkan THR Perawat
Please, Segera Bayarkan THR Perawat
https://blogger.googleusercontent.com/img/b/R29vZ2xl/AVvXsEj-wMh5iQGCncl_yAf_SLcY0XxLZatFtJx5OA-EaEgrJvr-QZ83gOsnEDJUHPVOngbpCyL0Zn4LVGBXcySeYQKEOi8ZyTayfcgMMhmtVRVyzEBg_o1X_gvO9CyT6ULzyVHuvBUgnpg0ao4/s640/Screenshot_051920_105131_PM.jpg
https://blogger.googleusercontent.com/img/b/R29vZ2xl/AVvXsEj-wMh5iQGCncl_yAf_SLcY0XxLZatFtJx5OA-EaEgrJvr-QZ83gOsnEDJUHPVOngbpCyL0Zn4LVGBXcySeYQKEOi8ZyTayfcgMMhmtVRVyzEBg_o1X_gvO9CyT6ULzyVHuvBUgnpg0ao4/s72-c/Screenshot_051920_105131_PM.jpg
WEB
https://web.konfrontasi.com/2020/05/please-segera-bayarkan-thr-perawat.html
https://web.konfrontasi.com/
https://web.konfrontasi.com/
https://web.konfrontasi.com/2020/05/please-segera-bayarkan-thr-perawat.html
true
3749342254488479250
UTF-8
Loaded All Posts Not found any posts VIEW ALL Readmore Reply Cancel reply Delete By HOME PAGES POSTS View All RECOMMENDED FOR YOU LABEL ARCHIVE SEARCH ALL POSTS Not found any post match with your request Back Home Sunday Monday Tuesday Wednesday Thursday Friday Saturday Sun Mon Tue Wed Thu Fri Sat January February March April May June July August September October November December Jan Feb Mar Apr May Jun Jul Aug Sep Oct Nov Dec just now 1 minute ago $$1$$ minutes ago 1 hour ago $$1$$ hours ago Yesterday $$1$$ days ago $$1$$ weeks ago more than 5 weeks ago Followers Follow THIS CONTENT IS PREMIUM Please share to unlock Copy All Code Select All Code All codes were copied to your clipboard Can not copy the codes / texts, please press [CTRL]+[C] (or CMD+C with Mac) to copy