Rizal Ramli Prihatin: Indonesia bukan lagi Negara Hukum, tetapi Negara Kekuasaan

KONFRONTASI-Tokoh nasional yang juga Ekonom senior, Doktor Rizal Ramli (RR) menyoroti Indonesia saat ini. Menurut Rizal Ramli melalui akun YouTube miliknya, Indonesia saat ini tidak lagi menjadi negara hukum. Padahal modal asing/investasi asing hanya mau masuk ke Indonesia kini kalau ada kepastian hukum (rule of law ) sebagai negara hukum,

Bagi Rizal Ramli, banyak hukum yang seharusnya diterapkan di Indonesia tetapi mulai luntur yang menyebabkan Ibu Pertiwi menjadi negara milik penguasa.

"Indonesia bukan lagi negara hukum, tetapi negara kekuasaan. Hukum di Indonesia kini tunduk kepada penguasa dan memilih-milih mana yang harus ditindak dan mana yang tidak," kata Rizal Ramli penuh prihatin

Berbagai praktik hukum di Indonesia sering menjadi sorotan, baik kepada pejabat maupun rakyat kecil.

Pejabat dengan tingkat kejahatan yang cukup tinggi dan merugikan negara mendapatkan keringana hukum.

Bahkan dari beberapa kesaksian, Lapas Sukamiskin yang merupakan tempat bagi maling uang rakyat pun dibangun dengan fasilitas mewah di dalamnya.

Sementara itu, ada kasus nenek yang mengambil singkong karena tidak bisa makan, harus mendapatkan hukuman penjara.


"Ini tidak bisa dibiarkan karena semakin lama ketidakadilan semakin tinggi. Rakyat miskin semakin susah, tetapi mereka yang berkuasa semakin kaya dan semakin mengabaikan hak-hak rakyat soal keadilan dan kebutuhan dasar," ujar Rizal Ramli.

Kemerosotan hukum di Indonesia menjadi perhatian bagi Rizal Ramli yang menuntut agar pemerintah memperhatikan keadilan sosial bagi seluruh rakyat Indonesia seperti yang tertuang dalam Pancasila sebagai dasar negara.


"Ini tidak bisa dibiarkan. Waktunya untuk mengembalikan demokrasi dan Indonesia sebagai negara hukum. Hukum harus berlaku untuk siapa pun, tidak pandang suku, agama, atau jenjang sosial," ucap Rizal Ramli.***

COMMENTS

Nama

EKBIS,627,ENGLISH,76,FEED,52,FOKUS,267,GLOBAL,1236,HIBURAN,402,INTERNASIONAL,1,IPTEK,523,NASIONAL,2321,OLAHRAGA,394,OPINI,153,PROMOTE,1,RAGAM,1990,RELIGI,55,
ltr
item
WEB: Rizal Ramli Prihatin: Indonesia bukan lagi Negara Hukum, tetapi Negara Kekuasaan
Rizal Ramli Prihatin: Indonesia bukan lagi Negara Hukum, tetapi Negara Kekuasaan
https://blogger.googleusercontent.com/img/a/AVvXsEhECu0O6E-peMN7oTmrTOrkYHshaLU0c-fSezOFRgcZ37cq7yc7rnGOxCKW2UccUC-2Q246zlmKTSa-4ZdbroPtOCR3mIQf1e9kpMKyFCV_XNhILQB2cjdTXlqhE6xTmKNMxzmicF_Z4wdkIXl__W-4UwSV2f2BAEM8I_EclX__e12Db7owLKbyYObSxw=s320
https://blogger.googleusercontent.com/img/a/AVvXsEhECu0O6E-peMN7oTmrTOrkYHshaLU0c-fSezOFRgcZ37cq7yc7rnGOxCKW2UccUC-2Q246zlmKTSa-4ZdbroPtOCR3mIQf1e9kpMKyFCV_XNhILQB2cjdTXlqhE6xTmKNMxzmicF_Z4wdkIXl__W-4UwSV2f2BAEM8I_EclX__e12Db7owLKbyYObSxw=s72-c
WEB
https://web.konfrontasi.com/2021/11/rizal-ramli-prihatin-indonesia-bukan.html
https://web.konfrontasi.com/
https://web.konfrontasi.com/
https://web.konfrontasi.com/2021/11/rizal-ramli-prihatin-indonesia-bukan.html
true
3749342254488479250
UTF-8
Loaded All Posts Not found any posts VIEW ALL Readmore Reply Cancel reply Delete By HOME PAGES POSTS View All RECOMMENDED FOR YOU LABEL ARCHIVE SEARCH ALL POSTS Not found any post match with your request Back Home Sunday Monday Tuesday Wednesday Thursday Friday Saturday Sun Mon Tue Wed Thu Fri Sat January February March April May June July August September October November December Jan Feb Mar Apr May Jun Jul Aug Sep Oct Nov Dec just now 1 minute ago $$1$$ minutes ago 1 hour ago $$1$$ hours ago Yesterday $$1$$ days ago $$1$$ weeks ago more than 5 weeks ago Followers Follow THIS CONTENT IS PREMIUM Please share to unlock Copy All Code Select All Code All codes were copied to your clipboard Can not copy the codes / texts, please press [CTRL]+[C] (or CMD+C with Mac) to copy