Fuad Bawazier: Sri Mulyani Selalu Merasa Apa yang Dilakukannya Paling Benar



KONFRONTASI-Desakan agar Presiden Joko Widodo mencopot Sri Mulyani dari kursi Menteri Keuangan semakin santer terdengar belakangan ini.

Selain soal utang negara yang kian menumpuk, dorongan pencopotan Sri Mulyani juga disuarakan dari Parlemen yang menyebut dia tidak memiliki hubungan baik dengan MPR RI.

Menyoroti soal utang, Ekonom senior Fuad Bawazier mengatakan memang perlu ada perubahan pola kebijakan dari apa yang dilakukan Sri Mulyani dengan menumpuk utang tanpa disertai kemampuan bayar yang memadai.

Kata Fuad, jangankan membayar utang, Sri Mulyani justru mencari utang demi utang baru untuk membayar bunga dari utang sebelumnya.

"Sri Mulyani kan policy-nya seperti itu, merasa yang dilakukan itu menurut dia benar, tapi menurut saya ya salah," kata Fuad di Raden Bahari Restaurant, Mampang, Jakarta Selatan, Rabu (1/12).

Soal mencopot Sri Mulyani, Fuad enggan mengomentari. Pasalnya, itu adalah kewenangan Presiden Joko Widodo yang akan diukur soal seberapa cocok dia dengan Sri Mulyani.

"Kalau begitu tergantung presiden, cocok dengan cara itu atau tidak, kalau presiden merasa kompakan ya saya tidak
komentar," katanya.

Fuad hanya mengingatkan, jika tidak ada perubahan dan utang terus menumpuk, maka Indonesia hanya menunggu waktu untuk bangkrut.

"Yang dijalankan sekarang ini hanya soal waktu saja, membangkrutkan keuangan negara atau membangkrutkan BUMN," tandasnya. (Mr/rm)

COMMENTS

Nama

EKBIS,627,ENGLISH,76,FEED,52,FOKUS,267,GLOBAL,1236,HIBURAN,402,INTERNASIONAL,1,IPTEK,523,NASIONAL,2321,OLAHRAGA,394,OPINI,153,PROMOTE,1,RAGAM,1990,RELIGI,55,
ltr
item
WEB: Fuad Bawazier: Sri Mulyani Selalu Merasa Apa yang Dilakukannya Paling Benar
Fuad Bawazier: Sri Mulyani Selalu Merasa Apa yang Dilakukannya Paling Benar
https://blogger.googleusercontent.com/img/b/R29vZ2xl/AVvXsEh-2-frhtifQYnyv9fa3dQZYpEKxMHuZMcrC31-H7CMrKy7yDgb2ThPMmejXa96OmpIrxHDUDv27U_yubcoK5jluTaqklD_VF2xHnAxClQ9wqJw1H1E7xrhUREbIKUcV3quE0EnyWMvfow/w640-h320/1638362209988335-0.png
https://blogger.googleusercontent.com/img/b/R29vZ2xl/AVvXsEh-2-frhtifQYnyv9fa3dQZYpEKxMHuZMcrC31-H7CMrKy7yDgb2ThPMmejXa96OmpIrxHDUDv27U_yubcoK5jluTaqklD_VF2xHnAxClQ9wqJw1H1E7xrhUREbIKUcV3quE0EnyWMvfow/s72-w640-c-h320/1638362209988335-0.png
WEB
https://web.konfrontasi.com/2021/12/fuad-bawazier-sri-mulyani-selalu-merasa.html
https://web.konfrontasi.com/
https://web.konfrontasi.com/
https://web.konfrontasi.com/2021/12/fuad-bawazier-sri-mulyani-selalu-merasa.html
true
3749342254488479250
UTF-8
Loaded All Posts Not found any posts VIEW ALL Readmore Reply Cancel reply Delete By HOME PAGES POSTS View All RECOMMENDED FOR YOU LABEL ARCHIVE SEARCH ALL POSTS Not found any post match with your request Back Home Sunday Monday Tuesday Wednesday Thursday Friday Saturday Sun Mon Tue Wed Thu Fri Sat January February March April May June July August September October November December Jan Feb Mar Apr May Jun Jul Aug Sep Oct Nov Dec just now 1 minute ago $$1$$ minutes ago 1 hour ago $$1$$ hours ago Yesterday $$1$$ days ago $$1$$ weeks ago more than 5 weeks ago Followers Follow THIS CONTENT IS PREMIUM Please share to unlock Copy All Code Select All Code All codes were copied to your clipboard Can not copy the codes / texts, please press [CTRL]+[C] (or CMD+C with Mac) to copy