Kasus Corona Terus Menanjak, Jokowi Punya Skenario Darurat Apa?


JAKARTA - Skenario darurat Presiden Joko Widodo dalam mengendalikan pandemi Covid-19 masih dipertanyakan

Hal itu dikarenakan jumlah kasus pandemi Covid-19 di Indonesia masih terus melonjak. Beberapa hari terakhir, angkanya lebih dari 3 ribu orang yang terkonfirmasi positif setiap harinya.

Sementara di satu sisi, kata Direktur Eksekutif Oversight of Indonesia's Democratic Policy, Satyo Purwanto, Indonesia belum mencapai puncak penyebaran Covid-19.

"Nampaknya untuk Indonesia belum mencapai puncak, kasus per harinya sudah tinggi hampir selalu di atas 3 ribu untuk nasional dan sepertinya trendnya akan terus menanjak," ujar Satyo Purwanto dilansir RMOL, Minggu (13/9).

Satyo lantas mempertanyakan kerja pemerintah yang seakan-akan terlalu santai menghadapi pandemi ini.

"Cilaka ini kalau Covid-19 enggak segera bisa ditaklukan, bila rakyat pun harus menggantungkan harapan kepada pimpinan negara yang slow respon begini. Lah yang jadi pertanyaan, skenario darurat apa yang dimiliki pemerintah pusat untuk mengendalikan pandemi ini?" tanya Satyo.

Mantan Sekjen ProDEM ini pun mendesak agar Presiden Jokowi membuat masyarakat percaya bahwa pemerintah sanggup mengendalikan wabah Covid-19.

"Ketidakpercayaan dunia kepada Indonesia dalam hal pengendalian pandemi ini juga mesti bisa dijelaskan oleh pemerintah, sebab pada akhirnya Indonesia akan terkunci dari aktivitas global akibat kegagalan mengendalikan pandemi," pungkas Satyo. (Rmol)

COMMENTS

Nama

EKBIS,627,ENGLISH,76,FEED,52,FOKUS,267,GLOBAL,1236,HIBURAN,402,INTERNASIONAL,1,IPTEK,523,NASIONAL,2321,OLAHRAGA,394,OPINI,153,PROMOTE,1,RAGAM,1990,RELIGI,55,
ltr
item
WEB: Kasus Corona Terus Menanjak, Jokowi Punya Skenario Darurat Apa?
Kasus Corona Terus Menanjak, Jokowi Punya Skenario Darurat Apa?
https://blogger.googleusercontent.com/img/b/R29vZ2xl/AVvXsEgcH9e5UBqMUzYz5lH8Wlq6nXl5cvdRz3RIcN8bXwrh916QLlnH8DYvrhNfStMuGoPVvnWdNicHMpSAVN8rF8J-aggqvehNiCdcOFxEyco7MztgIVv1PNfdxidd1Y97NPZ9ktFoxNpFBjw/s1600/IMG_ORG_1600043495159.jpeg
https://blogger.googleusercontent.com/img/b/R29vZ2xl/AVvXsEgcH9e5UBqMUzYz5lH8Wlq6nXl5cvdRz3RIcN8bXwrh916QLlnH8DYvrhNfStMuGoPVvnWdNicHMpSAVN8rF8J-aggqvehNiCdcOFxEyco7MztgIVv1PNfdxidd1Y97NPZ9ktFoxNpFBjw/s72-c/IMG_ORG_1600043495159.jpeg
WEB
https://web.konfrontasi.com/2020/09/kasus-corona-terus-menanjak-jokowi.html
https://web.konfrontasi.com/
https://web.konfrontasi.com/
https://web.konfrontasi.com/2020/09/kasus-corona-terus-menanjak-jokowi.html
true
3749342254488479250
UTF-8
Loaded All Posts Not found any posts VIEW ALL Readmore Reply Cancel reply Delete By HOME PAGES POSTS View All RECOMMENDED FOR YOU LABEL ARCHIVE SEARCH ALL POSTS Not found any post match with your request Back Home Sunday Monday Tuesday Wednesday Thursday Friday Saturday Sun Mon Tue Wed Thu Fri Sat January February March April May June July August September October November December Jan Feb Mar Apr May Jun Jul Aug Sep Oct Nov Dec just now 1 minute ago $$1$$ minutes ago 1 hour ago $$1$$ hours ago Yesterday $$1$$ days ago $$1$$ weeks ago more than 5 weeks ago Followers Follow THIS CONTENT IS PREMIUM Please share to unlock Copy All Code Select All Code All codes were copied to your clipboard Can not copy the codes / texts, please press [CTRL]+[C] (or CMD+C with Mac) to copy