Soal Penembakan Laskar FPI, PWNU Jatim Minta Polisi Lebih Humanis


KONFRONTASI - Wakil Ketua PWNU Jawa Timur, KH Abdussalam Shohib meminta pihak kepolisian untuk bertindak lebih humanis. Terutama pascainsiden KM 50, di mana ada 6 anggota Laskar FPI yang tewas tertembak.

"Iya ya (polisi harus humanis). Lebih mengedepankan sisi kemanusiaan ya. Dan insiden itu (penembakan 6 anggota Laskar FPI) harus ada investigasi yang jelas," ujar pria yang akrab disapa Gus Salam dilansir detikcom, Sabtu (12/12/2020).

Gus Salam menilai, tewasnya 6 anggota Laskar FPI menimbulkan pertanyaan besar bagi masyarakat Indonesia. Polisi diminta membuka kasus itu secara transparan.

Gus Salam menilai, HRS sudah beritikad baik dengan menyampaikan permintaan maaf. Terlebih, dia akan menghentikan kegiatan yang bersifat menimbulkan kerumunan.

"Kita tahu Habib Rizieq sudah minta maaf. HRS juga beritikad baik menyetop semua kegiatan yang menimbulkan kerumunan, dan hari ini hadir ke Polda Metro Jaya untuk menjalani pemeriksaan. Ini harus kita apresiasi bersama karena menunjukkan beliau taat hukum," terangnya.

Gus Salam mendesak kepolisian dalam menetapkan HRS sebagai tersangka pelanggaran prokes, agar tidak menjerat dengan pasal karet dan mempertimbangkannya.

Gus Salam menyatakan bahwa dirinya dan NU khususnya, sering berbeda pemikiran dan gerakan dengan Habib Rizieq Shihab dan FPI, Namun saya menolak keras bila aparat berlebihan dalam penangan kasus ini.

"Saya berdoa semoga jalan perjuangan HRS diridhoi Allah dan mengajak beliau dalam berdakwah agar lebih mengedepankan akhlaqul karimah," pungkas Gus Salam.(dtk)



COMMENTS

Nama

EKBIS,627,ENGLISH,76,FEED,52,FOKUS,267,GLOBAL,1236,HIBURAN,402,INTERNASIONAL,1,IPTEK,523,NASIONAL,2321,OLAHRAGA,394,OPINI,153,PROMOTE,1,RAGAM,1990,RELIGI,55,
ltr
item
WEB: Soal Penembakan Laskar FPI, PWNU Jatim Minta Polisi Lebih Humanis
Soal Penembakan Laskar FPI, PWNU Jatim Minta Polisi Lebih Humanis
https://blogger.googleusercontent.com/img/b/R29vZ2xl/AVvXsEgXMvARyYGWs1l5z5g7ny9zNc5IXUPk2F6PWtdPahrFR5d4hlGoUs2zcTivQ34QsL9wQy-7_fubjlxnfpajx6aK80QNCs71ZLpliLVdr4EveSrRdSSMo89pAk5kXR8VsjdY3A6I6pQkyG4/w640-h480/habib-rizieq-saat-diperiksa-penyidik-terkait-kasus-kerumunan-dok-istimewa_43.jpeg
https://blogger.googleusercontent.com/img/b/R29vZ2xl/AVvXsEgXMvARyYGWs1l5z5g7ny9zNc5IXUPk2F6PWtdPahrFR5d4hlGoUs2zcTivQ34QsL9wQy-7_fubjlxnfpajx6aK80QNCs71ZLpliLVdr4EveSrRdSSMo89pAk5kXR8VsjdY3A6I6pQkyG4/s72-w640-c-h480/habib-rizieq-saat-diperiksa-penyidik-terkait-kasus-kerumunan-dok-istimewa_43.jpeg
WEB
https://web.konfrontasi.com/2020/12/soal-penembakan-laskar-fpi-pwnu-jatim.html
https://web.konfrontasi.com/
https://web.konfrontasi.com/
https://web.konfrontasi.com/2020/12/soal-penembakan-laskar-fpi-pwnu-jatim.html
true
3749342254488479250
UTF-8
Loaded All Posts Not found any posts VIEW ALL Readmore Reply Cancel reply Delete By HOME PAGES POSTS View All RECOMMENDED FOR YOU LABEL ARCHIVE SEARCH ALL POSTS Not found any post match with your request Back Home Sunday Monday Tuesday Wednesday Thursday Friday Saturday Sun Mon Tue Wed Thu Fri Sat January February March April May June July August September October November December Jan Feb Mar Apr May Jun Jul Aug Sep Oct Nov Dec just now 1 minute ago $$1$$ minutes ago 1 hour ago $$1$$ hours ago Yesterday $$1$$ days ago $$1$$ weeks ago more than 5 weeks ago Followers Follow THIS CONTENT IS PREMIUM Please share to unlock Copy All Code Select All Code All codes were copied to your clipboard Can not copy the codes / texts, please press [CTRL]+[C] (or CMD+C with Mac) to copy