Duterte akan Larang Rokok Elektrik di Filipina



FILIPINA-Filipina akan melarang penggunaan dan impor e-rokok dan menahan siapa saja yang menggunakannya. Pernyataan ini disampaikan Presiden Rodrigo Duterte pada Selasa (19/11).

Kebijakan yang diambil Filipina itu bersamaan dengan langkah yang diambil sejumlah negara melarang alat-alat tersebut yang telah terkait dengan kematian dan kecanduan.

Presiden Duterte mengumumkan perintah itu dalam jumpa pers setelah diminta berkaitan dengan laporan Departemen Kesehatan yang menyatakan kasus pertama cedera paru-paru terkait penggunaan rokok elektronik di negara itu.

"Saya akan melarangnya. Penggunaan dan impor. Anda tahu kenapa? Karena ini beracun dan pemerintah punya kekuasaan untuk mengeluarkan langkah-langkah melindungi kesehatan masyarakat dan kepentingan publik," kata Duterte, yang juga melarang merokok di tempat-tempat umum.

Dia juga memerintahkan para penegak hukum menangkap siapa saja yang kedapatan menggunakan rokok elektronik di depan umum.

Duterte sendiri pernah menjadi perokok berat tetapi kemudian menghentikan kebiasaannya itu setelah dia didiagnosa menderita penyakit yang dapat menyebabkan penyumbatan dalam jaringan darah.

Larangan tersebut dapat menghalangi rencana-rencana perluasan bisnis oleh perusahaan-perusahaan pembuat rokok elektronik seperti Juul Labs, yang sudah meluncurkan produk-produknya di pasar-pasar internasional, termasuk Fiilipina, di tengah-tengah penumpasan mengenai penggunaan rokok elektronik di rumah. (mr/tar)

COMMENTS

Nama

EKBIS,627,ENGLISH,76,FEED,52,FOKUS,267,GLOBAL,1236,HIBURAN,402,INTERNASIONAL,1,IPTEK,523,NASIONAL,2321,OLAHRAGA,394,OPINI,153,PROMOTE,1,RAGAM,1990,RELIGI,55,
ltr
item
WEB: Duterte akan Larang Rokok Elektrik di Filipina
Duterte akan Larang Rokok Elektrik di Filipina
https://blogger.googleusercontent.com/img/b/R29vZ2xl/AVvXsEi-bLi77KKLv2lRBfuue6zeXxIUAgnV1yR7cDbLOQqPd-F5nEzPoiVCQOREQX2oEYDU6rIfFtSiN5EbMNOcJKRQcUcbDcYfmOU_HKquAWfXBCQc_Gu_B7uvwf-W6upcULSEhyT85iyVUiU/s1600/IMG_ORG_1574283509423.jpeg
https://blogger.googleusercontent.com/img/b/R29vZ2xl/AVvXsEi-bLi77KKLv2lRBfuue6zeXxIUAgnV1yR7cDbLOQqPd-F5nEzPoiVCQOREQX2oEYDU6rIfFtSiN5EbMNOcJKRQcUcbDcYfmOU_HKquAWfXBCQc_Gu_B7uvwf-W6upcULSEhyT85iyVUiU/s72-c/IMG_ORG_1574283509423.jpeg
WEB
https://web.konfrontasi.com/2019/11/duterte-akan-larang-rokok-elektrik-di.html
https://web.konfrontasi.com/
https://web.konfrontasi.com/
https://web.konfrontasi.com/2019/11/duterte-akan-larang-rokok-elektrik-di.html
true
3749342254488479250
UTF-8
Loaded All Posts Not found any posts VIEW ALL Readmore Reply Cancel reply Delete By HOME PAGES POSTS View All RECOMMENDED FOR YOU LABEL ARCHIVE SEARCH ALL POSTS Not found any post match with your request Back Home Sunday Monday Tuesday Wednesday Thursday Friday Saturday Sun Mon Tue Wed Thu Fri Sat January February March April May June July August September October November December Jan Feb Mar Apr May Jun Jul Aug Sep Oct Nov Dec just now 1 minute ago $$1$$ minutes ago 1 hour ago $$1$$ hours ago Yesterday $$1$$ days ago $$1$$ weeks ago more than 5 weeks ago Followers Follow THIS CONTENT IS PREMIUM Please share to unlock Copy All Code Select All Code All codes were copied to your clipboard Can not copy the codes / texts, please press [CTRL]+[C] (or CMD+C with Mac) to copy