Jokowi Bagi-bagi Sembako di Jalan Lagi, RR: Punya Kekuasaan Kok Malah Mau Tiru Santa Claus

JAKARTA-Presiden Joko Widodo kembali membagi-bagikan bungkusan sembako kepada masyarakat secara langsung di jalan. Kejadian itu terjadi di jalan sekitaran Bogor pada Minggu sore (26/4).
 
Sebuah video menunjukkan iring-iringan mobil Presiden Joko Widodo di sebuah jalan. Tak lama berselang, mobil yang berada di belakang Jokowi mengeluarkan bingkisan dan membagikannya melalui jendela mobil ke rakyat.

Rakyat berbondong-bondong menghampiri dan satu per satu mendapat bingkisan tersebut.

Jokowi sepertinya tahan dengan kritik. Pasalnya aksi serupa yang pernah dilakukan di Jakarta dan Bogor sempat dihujani kritik lantaran menimbulkan orang berkerumun. Hal itu bertentangan dengan physical distancing yang selalu diserukan pemerintah ke rakyat.

Terlepas dari polemik itu, tokoh nasional DR. Rizal Ramli justru mengkritik cara Jokowi dalam menyejahterakan rakyat.

Sebagai seorang presiden, sambungnya, Jokowi punya banyak kekuasaan untuk menjadikan rakyat hidup sejahtera dengan mengeluarkan kebijakan. Bukan malah memberi bingkisan layaknya Santa Claus.

“Wong presiden punya banyak kekuasaan untuk membuat rakyat hidup lebih baik. Lho ini kok mau niru Santa Claus?” ujarnya di akun Twitternya, Senin (27/4).

Tidak hanya itu, Menko Perekonomian era Presiden Gus Dur ini juga menyindir Jokowi yang melakukan kegiatan layaknya calon legislatif yang masih butuh pencitraan. Biasanya mereka menghampiri warga dan membagi-bagikan bingkisan agar diakui telah berbuat untuk rakyat.

“Sebegitu haus pengakuan kah,” sindirnya.(mr/rm)

COMMENTS

Nama

EKBIS,627,ENGLISH,76,FEED,52,FOKUS,267,GLOBAL,1236,HIBURAN,402,INTERNASIONAL,1,IPTEK,523,NASIONAL,2321,OLAHRAGA,394,OPINI,153,PROMOTE,1,RAGAM,1990,RELIGI,55,
ltr
item
WEB: Jokowi Bagi-bagi Sembako di Jalan Lagi, RR: Punya Kekuasaan Kok Malah Mau Tiru Santa Claus
Jokowi Bagi-bagi Sembako di Jalan Lagi, RR: Punya Kekuasaan Kok Malah Mau Tiru Santa Claus
https://blogger.googleusercontent.com/img/b/R29vZ2xl/AVvXsEj57iSj-qbyfPPwFE2wU9Gqc8XUi5tEma30z9yTOgElo190XXw2JVQS_kp8nQN_lbbu2u_99kBiybgMg0DbgITkiA3qDEWSj0fmm-Ai3sIuggbBeysFFK5qbZmvBP8WoUAcXTtQPDVQlMQ/s1600/IMG_ORG_1587958553528.jpeg
https://blogger.googleusercontent.com/img/b/R29vZ2xl/AVvXsEj57iSj-qbyfPPwFE2wU9Gqc8XUi5tEma30z9yTOgElo190XXw2JVQS_kp8nQN_lbbu2u_99kBiybgMg0DbgITkiA3qDEWSj0fmm-Ai3sIuggbBeysFFK5qbZmvBP8WoUAcXTtQPDVQlMQ/s72-c/IMG_ORG_1587958553528.jpeg
WEB
https://web.konfrontasi.com/2020/04/jokowi-bagi-bagi-sembako-di-jalan-lagi.html
https://web.konfrontasi.com/
https://web.konfrontasi.com/
https://web.konfrontasi.com/2020/04/jokowi-bagi-bagi-sembako-di-jalan-lagi.html
true
3749342254488479250
UTF-8
Loaded All Posts Not found any posts VIEW ALL Readmore Reply Cancel reply Delete By HOME PAGES POSTS View All RECOMMENDED FOR YOU LABEL ARCHIVE SEARCH ALL POSTS Not found any post match with your request Back Home Sunday Monday Tuesday Wednesday Thursday Friday Saturday Sun Mon Tue Wed Thu Fri Sat January February March April May June July August September October November December Jan Feb Mar Apr May Jun Jul Aug Sep Oct Nov Dec just now 1 minute ago $$1$$ minutes ago 1 hour ago $$1$$ hours ago Yesterday $$1$$ days ago $$1$$ weeks ago more than 5 weeks ago Followers Follow THIS CONTENT IS PREMIUM Please share to unlock Copy All Code Select All Code All codes were copied to your clipboard Can not copy the codes / texts, please press [CTRL]+[C] (or CMD+C with Mac) to copy